Double Dragon Fists of Rage adalah gim beat 'em up tradisional yang mengharuskan Anda mengontrol dua saudara, Billy dan Jimmy, dalam perjalanan menyelamatkan si cantik Marian, yangn diculik oleh geng pengacau.
Seperti gim orisinalnya Double Dragon, Fists of Rage didesain untuk dimainkan dengan dua pemain dalam modus kooperatif walaupun juga menyertakan modus satu pemain. Namun, tetap saja, seperti kebanyakan gim, bermain sendiri tidaklah seru.
Anda dapat menggunakan banyak serangan: tinju, tendangan, tarikan, pukulan dengan objek, dan serangan khusus, berkat banyaknya variasi gerakan. Anda dapat melawan musuh sebanyak-banyaknya.
Walaupun sebagian besar waktu Anda dalam gim ini dihabiskan untuk melawan geng, Anda juga harus memperhatikan jebakan yang bisa sangat berbahaya.
Fists of Rage adalah gim arcade seru yang berpegang pada spirit gim trdisional. Tinju, tendangan, geng, dan penculikan, apa lagi yang kurang?
Komentar
Belum ada opini mengenai Double Dragon Fists of Rage. Jadilah yang pertama! Komentar